7 hewan dengan julukan iblis versi on the spot. Hewan - hewan di seluruh dunia memiliki kulit dan penampilan yang beragam. Mulai dari yang indah sampai yang menyeramkan. Berikut 7 binatang yang dijuluki iblis :
1. Tasmania Devil
Tasmania Devil berada di pulau Tasmania di Australia. Tubuhnya seukuran anjing namun kekar.
2. Red Devil Fish
Ikan ini hidup di Indonesia, walaupun sebenarnya asli dari Amazon.
3. Hickory Horned Devil
Ulat yang cukup menyeramkan.
4. Afrikan Devil Flower Mantis
Belalang terbesar dari spesiesnya, bisa tumbuh sampai 25-30cm.
5. Sand Devil (Angel Shark)
Ikan hiu ini berbeda dari hiu biasanya, badannya pipih dan lebih mirip ikan pari. Tidak terlalu agresif.
6. Thorny Devil
Thorny Devil merupakan hewan sejenis kadal dari Australia. Binatang ini bisa tumbuh 8-15cm. Dan bisa hidup sampai 20th.
7. Devil Bird
Devil Bird adalah burung hantu terbesar di Sri langka.
Terima kasih telah berkunjung dan membaca artikel 7 hewan dengan julukan iblis ini. semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda.
1. Tasmania Devil
Tasmania Devil berada di pulau Tasmania di Australia. Tubuhnya seukuran anjing namun kekar.
2. Red Devil Fish
Ikan ini hidup di Indonesia, walaupun sebenarnya asli dari Amazon.
3. Hickory Horned Devil
Ulat yang cukup menyeramkan.
4. Afrikan Devil Flower Mantis
Belalang terbesar dari spesiesnya, bisa tumbuh sampai 25-30cm.
5. Sand Devil (Angel Shark)
Ikan hiu ini berbeda dari hiu biasanya, badannya pipih dan lebih mirip ikan pari. Tidak terlalu agresif.
6. Thorny Devil
Thorny Devil merupakan hewan sejenis kadal dari Australia. Binatang ini bisa tumbuh 8-15cm. Dan bisa hidup sampai 20th.
7. Devil Bird
Devil Bird adalah burung hantu terbesar di Sri langka.
Terima kasih telah berkunjung dan membaca artikel 7 hewan dengan julukan iblis ini. semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda.